Comodo menghentikan penerbitan sertifikat ssl-nya yang bertipe SGC mulai tanggal 1 Juli 2016 karena fitur tersebut tidak diperlukan lagi.
SGC
Thawte SGC SuperCerts Dihentikan Produksinya
Sertifikat SSL Thawte SGC SuperCerts tidak diproduksi lagi karena kemampuannya tidak lagi mendukung perkembangan standar keamanan SSL yang baru.